Kamis, 16 Agustus 2012

Tutorial Hijab Ala Istri UJ



Siapkan :
1. Ciput Ninja
2. Selendang Hicon

Keterangan :
1. Pakai selendang Hicon agak ke belakang kepala, satu panjang satu pendek seperti gambar
2. Kemudian Bawa sisi yang pendek ke sebelah sisi yang panjang seperti gambar
3. Sisi yang panjang bawa melingkar depan dada sampai ke belakang kepala bawa kembali ke depan
4. Ambil sisi yang pendek Tadi sematkan Pin Canti di sisi atas Telnga
5. Selesai Deh

Tidak ada komentar:

PERHATIAN !!!

Jika ada link download yang rusak, mohon tinggalkan komentar di GUEST BOOK yang ada di sebelah kanan anda.